Apa yang dimaksud dengan Perpanjangan Otomatis?
Untuk memudahkan kamu dalam menggunakan aplikasi Snapask setiap bulannya, kami menyediakan fitur pembayaran yang dilakukan otomatis setiap bulan. Oleh karena itu, kamu tidak perlu berlangganan setiap bulannya. Untuk pembayaran menggunakan kartu kredit, maka bisa menggunakan pembayaran otomatis. Jika kamu ingin menghentikan paket berlangganan, mohon mematikan paket berlangganan kamu sebelum tangal transaksi kamu sebelumnya.
Bagaimana menghentikan paket berlangganan otomatis?
Mohon diperhatikan bahwa kamu sudah menghentikan langganan otomatis 24 jam sebelum tanggal transaksi. Untuk menghentikan paket berlangganan silahkan lakukan melalui metode pembelian yang kamu gunakan.
Pembayaran menggunakan kartu kredit:
1. Login ke website Snapask
2. Masuk ke profil
3. Pilih "Akun"
4. Pilih "Paket Berlangganan dan Pertanyaan"
5. Batalkan paket berlangganan
Pembayaran melalui Google Play:
1. Login ke aplikasi Snapask
2. Pilih menu "Pengaturan"
3. Pilih "Beli Paket Berlangganan"
4. Pilih "Paket Saya" dan masuk ke akun Google
5. Pilih "Pengaturan Paket Berlangganan"
6. Batalkan langganan
Informasi lebih lanjut, kunjungi disini
Pembayaran melalui App Store:
1. Login ke aplikasi Snapask
2. Pilih "Pengaturan"
3. Pilih "Paket Saya" dan masuk ke akun iTunes
4. Verifikasi Apple ID
5. "Atur Paket Berlangganan"
6. Batalkan paket berlangganan
Informasi lebih lanjut, kunjungi disini
Komentar
0 komentar
Harap masuk untuk memberikan komentar.